- Source: Wieliczka
Wieliczka ialah sebuah kota (penduduk pada 2006: 18.849) di daerah metropolitan Kraków, Polandia selatan, dan terletak (sejak 1999) di Provinsi Polandia Kecil, sebelumnya (1975-1998) di Provinsi Kraków. Kota itu didirikan pada 1290 oleh Adipati Przemysł II dari Polandia.
Di bawah kota Wieliczka terletaklah Tambang Garam Wieliczka – salah satu pertambangan garam tertua di dunia (yang tertua ada di Bochnia, Polandia, 20 kilometer dari Wieliczka), yang telah bekerja sejak masa prasejarah.
Referensi
Jerzy Grzesiowski, Wieliczka: kopalnia, muzeum, zamek (Wieliczka: Tambang, Museum, Kastil), 2nd ed., diperbaharui dan ditambah, Warsaw, Sport i Turystyka, 1987, ISBN 83-217-2637-2.
Pranala luar
Pameran Teknik di Wieliczka Diarsipkan 2009-05-31 di Wayback Machine.
Situs Kabupaten Wieliczka
Halaman (komunitas) kota Wieliczka
Panduan wisata Wieliczka dari Wikivoyage
49°59′N 20°04′E
Kata Kunci Pencarian:
- Wieliczka
- Kabupaten Wieliczka
- Tambang garam Wieliczka
- Halit
- Jihane Almira
- Polandia
- Kinga dari Polandia
- Kejuaraan Eropa UEFA 2012
- Hari Orang Muda Sedunia
- Tambang garam
- Wieliczka
- Wieliczka Salt Mine
- Żupy krakowskie
- Paweł Mąciwoda
- List of subcamps of Kraków-Płaszów
- Lesser Poland Voivodeship
- Żupny Castle
- Poland
- List of World Heritage Sites in Poland
- Górnik Wieliczka