- Source: Yehuda Bauer
Yehuda Bauer (Ibrani: יהודה באואר; lahir 6 April 1926 – 18 Oktober 2024) adalah seorang sejarawan Israel dan sarjana Holocaust. Ia merupakan seorang profesor Pembelajaran Holocaust di Institusi Yahudi Kontemporer Avraham Harman di Universitas Ibrani, Jerusalem.
Biografi
Berasal dari Praha, Cekoslowakia, Bauer pada tahun-tahun awalnya dapat berbicara dalam bahasa Ceko, Slowakia dan Jerman, kemudian mempelajari Ibrani, Yiddish, Inggris, Prancis dan Polandia. Ayahnya adalah seorang Zionis yang kuat dan pada 1930an berupaya untuk mengumpulkan uang agar keluarganya dapat berjirah ke Palestina Mandat Britania. Pada 15 Maret 1939, keluarganya bermigrasi ke Palestina.
Lihat pula
Daftar penerima Penghargaan Israel
Referensi
Bacaan tambahan
Marrus, Michael (1987). The Holocaust In History. Toronto: Lester & Orpen Dennys.
Rosenbaum, Ron (1998). Explaining Hitler: The Search for the Origins of His Evil. New York: Random House.
Pranala luar
Bio Diarsipkan 2006-12-02 di Wayback Machine. at ADL
interview at KQED Forum Diarsipkan 2008-12-05 di Wayback Machine. January 11, 2005 (audio)
Address to the Bundestag January 27, 1998
1998 Interview (PDF)
1993 Interview
at Yad VaShem Diarsipkan 2015-12-08 di Wayback Machine.
at HUJI
Lectures at Researchchannel Diarsipkan 2007-07-31 di Archive.is
The “Final Solution” - A Bureaucratic Process or an Ideological Genocide? Excerpt from interview with Bauer
Yehuda Bauer at Memory of Nation site.
Kata Kunci Pencarian:
- Yehuda Bauer
- Penyebab Perang Dunia II
- Ensiklopedia Holokaus
- Kematian tahun 2024
- Deportasi anak-anak Białystok
- Holokaus
- Debat keunikan Holokaus
- Perjanjian Haavara
- Definisi genosida
- Kamp keluarga Theresienstadt
- Yehuda Bauer
- Bauer (surname)
- Rublee-Wohlthat-Plan
- Democide
- Rudolf Vrba
- International Holocaust Remembrance Alliance
- Jewish collaboration with Nazi Germany
- Jewish resistance in German-occupied Europe
- Judah (given name)
- Antisemitism