- Source: Yerida
Yerida (Ibrani: ירידה yerida, "keturunan") adalah sebuah istilah Ibrani yang merujuk kepada emigrasi oleh Yahudi Israel dari Negara Israel (atau dalam teks-teks relijius, Tanah Israel). Yerida adalah lawan kata dari Aliyah (עליה), yang merupakan imigrasi ke Israel. Kaum Zionis umumnya mengkritik tindakan yerida dan istilah tersebut dipakai sebagai ejekan.
Alasan umum untuk imigrasi tersebut adalah biaya hidup yang tinggi, ingin lari dari ketidakstabilan kekerasan politik Palestina dan konflik Arab-Palestina yang sedang berlangsung, dan ketidakcocokkan dengan masyarakat Israel.
Referensi
Kata Kunci Pencarian:
- Yerida
- Albert Einstein
- Aliyah
- Zionisme
- Tanah Terjanji
- Ibranisasi marga
- Aliyah dari Etiopia
- Negasi terhadap Diaspora
- Organisasi Zionis Sedunia
- Desa pemuda
- Yerida
- Aliyah
- Israel
- Negation of the Diaspora
- Golah
- Israeli Americans
- Israeli Jews
- Jewish diaspora
- Jewish exodus from the Muslim world
- Emigration