- Source: Zaganos
Zaganos atau Zagan Pasha (Turki Otoman: زاغنوس پاشا, bahasa Turki: Zağanos Paşa, bahasa Albania: Zognush Pasha; ca 1426 – 1469) adalah komandan militer Kesultanan Utsmaniyah, dengan gelar dan pangkat Kapudan Pasya dan pangkat militer tertinggi, wazir agung, pada masa pemerintahan Sultan Mehmed II "Sang Penakluk". Awalnya seorang Kristen, yang menjalani wajib militer dan berpindah agama melalui sistem devşirme, ia menjadi seorang Muslim dan naik pangkat menjadi yanisari. Ia menjadi salah satu komandan militer terkemuka Mehmed II dan Lala - penasihat sultan, pendamping , guru, tutor, anggota dewan, pengayom, sekaligus. Ia menyingkirkan saingannya, Wazir Agung sebelumnya, Çandarlı Halil Pasha yang Muda, di tengah-tengah kejatuhan Konstantinopel. Ia kemudian menjabat sebagai gubernur Thessaly di Makedonia
Sumber
Kata Kunci Pencarian:
- Zaganos
- Kejatuhan Konstantinopel
- Çandarlı Halil Pasha yang Muda
- Wazir Agung
- Zagan Pasha
- Francesco II Acciaioli
- Mahmud Pasha Angelović
- Rumelihisarı
- Phyllis Zagano
- Rise of Empires: Ottoman
- Mehmed II
- Çandarlı Halil Pasha the Younger
- Walls of Trabzon
- Karesi, Balıkesir