Hasil Pencarian:
Artikel: Kode ZIP
Baca di Wikipedia
Kode ZIP adalah serangkaian
Kode pos yang digunakan oleh United States Postal Service (USPS) sejak 1963.
ZIP merupakan singkatan dari Zone Improvement Plan, ditulis dalam huruf besar dan dipilih karena berarti bahwa surat dapat dikirim secara lebih efisien dan cepat jika pengirim menggunakan
Kode dalam alamat pos. Format dasarnya terdiri dari lima digit numerik desimal.
Kode tambahan
ZIP+4 diperkenalkan tahun 1980-an, meliputi lima digit
Kode ZIP, satu tanda hubung, dan empat digit tambahan yang menentukan letak tepatnya daripada
Kode ZIP itu sendiri. Sebutan
Kode ZIP awalnya didaftarkan sebagai merek jasa (salah satu jenis merek dagang) oleh U.S. Postal Service, tetapi pendaftaran tersebut sudah kedaluwarsa.
Lihat pula
Awalan
Kode ZIP
Wilayah Tabulasi
Kode ZIP
Intelligent Mail Barcode
Catatan kaki
Pranala luar
ZIP Code Lookup webpage from the United States Postal Service