- Source: Andrew S. Tanenbaum
Andrew Stuart "Andy" Tanenbaum lahir 16 Maret 1944, adalah seorang profesor di bidang ilmu komputer di Vrije Universiteit, Amsterdam di Belanda. Dia dikenal baik sebagai penulis MINIX, sebuah program sistem operasi bertipe Unix untuk tujuan pengajaran, dan juga atas buku nasnya tentang ilmu komputer, yang dipandang sebagai buku nas standar di disiplin ilmu itu. Dia memandang kegiatannya sebagai pengajar adalah keja terpenting.
Acara penting
Tanenbaum pernah menjadi pembicara penting di beberapa konferensi, yang terbaru di antaranya
NSCNE '09 Changsha, Cina, 5 November 2009
Konferensi E-Democracy tahun 2009 Diarsipkan 2009-09-24 di Wayback Machine. Athena, Yunani, 25 September 2009
Konferensi Sumber Terbuka dan Bebas Sankt Augustin, Jerman, 23 Agustus 2008
XV Semana Informática Diarsipkan 2020-05-28 di Wayback Machine. di Instituto Superior Técnico, Lisabo, Portugal, 13 Maret 2008
NLUUG Konferensi 25 tahun peringatan Diarsipkan 2008-01-01 di Wayback Machine., Amsterdam, 7 November 2007
linux.conf.au di Sydney, Australia, 17 Januari 2007
Festival TI Akademik di Krakow, Polandia, 23 Februari 2006 (edisi kedua)
Simposium ACM tentang Prinsip Sistem Operasi, Brighton, Inggris, 24 Oktober 2005
Kepustakaan
Buku-buku yang ditulis oleh Andrew S. Tanenbaum diterbitkan oleh Prentice Hall
Terbitan akademik oleh Andrew S. Tanenbaum dari DBLP
Daftar terbitan Diarsipkan 2007-05-09 di Wayback Machine.
Lihat pula
Debat Tanenbaum–Torvalds — debat persahabatan yang terkenal antara Tanenbaum dan Linus Torvalds mengenai perancangan kernel
Referensi
Pranala luar
Profesor Andrew S Tanenbaum di Departemen Ilmu Komputer di VU Diarsipkan 2007-04-06 di Wayback Machine.
Artikel Minix di dalam Majalah Free Software Diarsipkan 2009-04-08 di Wayback Machine. berisi wawancara bersama Andrew Tanenbaum
Kata Kunci Pencarian:
- Andrew S. Tanenbaum
- MINIX
- Torvalds
- CD-RW
- Andreas (disambiguasi)
- Linus Torvalds
- Virtual LAN
- Mikrokernel
- Daftar ilmuwan komputer
- Paket protokol internet
- Andrew S. Tanenbaum
- Tanenbaum–Torvalds debate
- Minix
- Tannenbaum
- Electoral-vote.com
- Amoeba (operating system)
- MIC-1
- MINIX file system
- Token bucket
- Operating Systems: Design and Implementation