- Source: Anggaran militer
Anggaran militer (atau pengeluaran militer), juga dikenal dengan anggaran pertahanan, adalah jumlah sumber daya keuangan yang dikeluarkan oleh suatu negara atau entitas lainnya untuk meningkatkan dan mempertahankan angkatan bersenjata. Anggaran militer sering kali mencerminkan seberapa kuat pertahanan suatu negara terhadap ancaman dari pihak lain. Anggaran militer juga memberi gambaran mengenai berapa banyak belanja militer yang harus dikeluarkan untuk tahun berikutnya. Besarnya anggaran militer suatu negara mencerminkan kemampuan suatu negara untuk mendanai kegiatan militernya. Faktor-faktor yang memengaruhi besarnya anggaran militer suatu negara di antaranya adalah kondisi ekonomi, jumlah permintaan keuangan lainnya, dan kesediaan pemerintah atau rakyat negara yang bersangkutan untuk mendanai kegiatan militer di negara tersebut. Pengeluaran untuk penegakan hukum dalam negeri dan tunjangan bagi veteran perang umumnya tidak tergolong dalam pengeluaran militer.
Menurut Stockholm International Peace Research Institute (SIPRI), total pengeluaran militer dunia mencapai 1,735 triliun US$ pada tahun 2011.
15 negara dengan pengeluaran militer terbesar tahun 2013
Daftar berikut ini diterbitkan oleh Stockholm International Peace Research Institute (SIPRI) Yearbook 2014, yang memeringkatkan 15 negara dengan pengeluaran militer terbesar pada tahun 2013, sesuai dengan nilai tukar pasar yang berlaku saat ini.
Lihat juga
Daftar negara menurut pengeluaran militer
Ekonomi perang tetap
Keynesianisme militer
Industri pertahanan
Kontraktor pertahanan
Daftar negara menurut Global Militarization Index
Referensi
Bacaan lanjutan
Louis Hicks and Curt Raney, "The Social Impact of Military Growth in St. Mary's County, Maryland, 1940-1995", Armed Forces & Society 29, No. 3
Pranala luar
SIPRI military expenditure database Diarsipkan 2016-01-23 di Wayback Machine.
literaturematic.pau.edu.tr
Kata Kunci Pencarian:
- Anggaran militer
- Anggar
- Militer Kamerun
- Daftar istilah militer Tentara Nasional Indonesia
- Tentara Nasional Indonesia
- Daftar negara menurut pengeluaran militer
- Staf Perencanaan dan Anggaran Angkatan Darat
- Perserikatan Bangsa-Bangsa
- Pasukan Bela Diri Jepang
- Angkatan Bersenjata Amerika Serikat
- Indonesian National Armed Forces
- Indonesian Army
- Prabowo Subianto
- List of Indonesian acronyms and abbreviations
- Indonesian Navy
- Indonesian Marine Corps
- House of Representatives (Indonesia)
- Balikpapan
- Indonesian Air Force
- Frans Lebu Raya