- Source: Anjuta
Anjuta adalah IDE untuk GNOME. Dengan Anjuta, pemrograman aplikasi GNOME akan terasa lebih mudah, hanya perlu memikirkan inti program dan penyelesaian masalah.
Seperti halnya IDE lainnya, Anjuta dilengkapi calss browser, function browser, syntax highlighting, dan lain sebagainya. Khusus untuk sytax highlighting, Anjuta memiliki dukungan untuk sangat banyak bahasa pemrograman. IDE yang satu ini juga bahkan banyak mendukung tab editing dan hapir semua window dapat di dock untuk mengurangi kerumitan antarmuka pengguna.
Kemudian ada pula fasilitas pembuatan aplikasi dengan wizard. Seseorang cukup menentukan jenis, nama, dan versi aplikasi. Setelah seseorang memberikan semua informasi yang dibutuhkan, sebuah direktori lengkap dengan segala pernak-perniknya telah tersedia.
Referensi
Kata Kunci Pencarian:
- Anjuta
- Pengembangan perangkat lunak
- Lingkungan pengembangan terpadu
- Linux
- Ani Lorak (album)
- Code::Blocks
- GNOME
- Anjuta
- GNOME Builder
- C (programming language)
- Software development
- Graphical user interface builder
- GNOME Devhelp
- List of GTK applications
- GNOME Evolution
- Linux
- Code folding
No More Posts Available.
No more pages to load.