- Source: Anky van Grunsven
Theodora Elisabeth Gerarda "Anky" van Grunsven (lahir 2 Januari 1968) adalah seorang juara tunggang serasi asal Belanda yang menjadi satu-satunya penunggang kuda yang mencatat tiga kemenangan Olimpiade berturut-turut dalam lomba yang sama. Selain kesuksesannya dalam Olimpiade, ia memenangkan sejumlah medali pada Pesta Olahraga Berkuda Dunia dan satu-satunya penunggang kuda yang berkompetisi di setiap Pesta Olahraga tersebut sejak acara tersebut dimulai pada 1990.
Pranala luar
Official homepage Diarsipkan 2007-09-28 di Wayback Machine.
(Inggris) Karya atau profil mengenai Anky van Grunsven di perpustakaan (katalog WorldCat)
Kata Kunci Pencarian:
- Anky van Grunsven
- Marlies van Baalen
- Coby van Baalen
- Arjen Teeuwissen
- Gonnelien Rothenberger
- Tineke Bartels
- Annemarie Sanders
- Ellen Bontje
- Klasemen medali Olimpiade Musim Panas 2012
- Daftar pembawa bendera Belanda pada Olimpiade
- Anky van Grunsven
- Van Grunsven
- Salinero
- Bonfire (disambiguation)
- Gestion Bonfire
- Totilas
- List of Olympic medalists in equestrian events
- Equestrian at the 2004 Summer Olympics – Team dressage
- January 2
- Leontien van Moorsel