Hasil Pencarian:
Artikel: Bank Estonia
Baca di Wikipedia
Bank Estonia (bahasa
Estonia: Eesti Pank) adalah
Bank sentral dari
Estonia serta anggota dari Eurosystem organisasi
Bank sentral zona euro.
Bank Estonia juga termasuk dalam Sistem
Bank Sentral Eropa. Hingga tahun 2010,
Bank mengeluarkan mata uang
Estonia, kroon.
Gubernur
Bank Estonia, saat ini Madis Müller, merupakan anggota Dewan Pemerintahan
Bank Sentral Eropa.
Referensi
Pranala luar
Bank of
Estonia official site
Bank of
Estonia official site (dalam bahasa
Estonia)
New rules for fixing TALIBOR and TALIBID introduced by Eesti Pank Diarsipkan 2016-03-30 di Wayback Machine.
Templat:Topik
Estonia
Templat:
Bank sentral
Templat:Mata uang dan koin
Estonia