- Source: Capiz
Capiz merupakan sebuah region di Filipina. Ibu kotanya ialah Roxas City. Provinsi ini terletak di region Visayas Barat. Provinsi ini memiliki luas wilayah 2.5.94,64 km² dengan memiliki jumlah penduduk 701.664 jiwa (2007). Provinsi ini memiliki angka kepadatan penduduk 270 jiwa/km².
Pembagian wilayah
Secara politis provinsi Capiz terbagi menjadi 16 munisipalitas dan 1 kota, yaitu:
Sarana pendidikan
Di provinsi ini terdapat cukup banyak bangunan sekolah, di antaranya adalah:
Sarana kesehatan
Beberapa sarana kesehatan berupa rumah sakit dan klinik yang ada di wilayah ini antara lain:
Roxas Memorial Provincial Hospital (sebelumnya bernama Roxas Memorial General Hospital)
Capiz Emmanuel Hospital
St. Anthony College Hospital
Capiz Doctors Hospital
Mambusao General Hospital
Sen. Gerry Roxas District Hospital (Dao District Hospital)
Bailan District Hospital
Maayon Clinic
Pranala luar
Capiz Provincial Government Website Diarsipkan 2011-06-12 di Wayback Machine.
Philippine Standard Geographic Code Diarsipkan 2012-04-13 di Wayback Machine.
2000 Philippine Census Information
2007 Philippine Census Information Diarsipkan 2009-03-02 di Wayback Machine.
Kata Kunci Pencarian:
- Capiz
- Sapian
- Keuskupan Agung Capiz
- Tapaz, Capiz
- Dumarao, Capiz
- Sigma, Capiz
- Ivisan, Capiz
- Dao, Capiz
- Pilar, Capiz
- Mambusao, Capiz
- Capiz
- Roxas City
- Capiz shell window
- Capiz (disambiguation)
- Windowpane oyster
- Western Visayas
- Governor of Capiz
- O, Capiz
- Panay, Capiz
- Roman Catholic Archdiocese of Capiz