SNH48 adalah grup idola asal Shanghai, Tiongkok. Dibentuk pada tahun 2012,
SNH48 awalnya merupakan grup saudari AKB48 kedua yang berada di luar Jepang setelah JKT48 dari Indonesia sampai pada 9 Juni 2016 saat AKB48 memutuskan kemitraan dengan
SNH48 dan
SNH48 sejak itu menjadi grup independen.
Para anggotanya direkrut lewat audisi yang diadakan hampir setiap setengah tahun. Pada awalnya, mereka diumumkan sebagai magang sebelum dipromosikan ke berbagai tim mereka. Namun, praktik tersebut tak dilanjutkan antara 2016 dan 2017 saat pengenalan
anggota generasi keenam dan ketujuhnya. Saat mereka beranjak dewasa, mereka dinyatakan "lulus" dari grup tersebut.
Mengikuti format AKB48,
SNH48 mengadakan Pemilihan Umum setiap tahun untuk menentukan ketenaran para anggotanya. Untuk mengikuti pemungutan suara, para pemilih membeli "singel pemilihan" terbaru dari grup tersebut, atau menandatangani aplikasi resminya. Para
anggota yang meraih suara yang besar menjadi bagian dari album berikutnya dari grup tersebut, dan sangat dipromosikan.
anggota berperingkat tertinggi tak akan hanya menjadi pementas utama saat pementasan langsung grup tersebut, tetapi juga meraih kesempatan untuk merilis album solo dan video musik, dan mengadakan sebuah konser solo.
Selain itu, para
anggota SNH48 juga ada yang ditransfer ke grup-grup saudarinya, yakni BEJ48, GNZ48, SHY48 dan CKG48.
Tim SII
Tim NII
Tim HII
Tim X
Tim FT
Siswi Pelatihan
Zan Xiu
Zan Xiu (暂休), yang juga dikenal sebagai
anggota cuti, adalah para
anggota SNH48 yang menghentikan sementara kegiatan mereka dari grup tersebut karena masalah akademik, masalah fisik, masalah kontraktual atau alasan kesehatan. Mereka biasanya dianggap
anggota yang lulus, bahkan meskipun mereka masih masuk grup tersebut karena kontrak mereka.
= Transfer ke BEJ48
=
= Transfer ke GNZ48
=
= Transfer ke SHY48
=
= Transfer ke CKG48
=
Catatan
Referensi