- Source: Euenos
Sungai Euenos (bahasa Yunani: Εύηνος) adalah sungai yang mengalir di prefektur Aitolia-Akarnania, Yunani. Panjangnya mencapai 92 km. Sungai ini pertama kali disebutkan pada masa Homeros dan dikenal pada masa Yunani kuno. Sungai ini mengalir dari Danau Euenos dan Teluk Patras di timur Messolonghi. GR-5/E55 (Antirrio - Agrinio - Ioannina) melalui sungai tersebut.
Referensi
38°18′15″N 21°31′9″E
Pranala luar
(Inggris) (Yunani) Sungai Euenos
Kata Kunci Pencarian:
- Euenos
- Kalidon
- Masjid Eski
- Nessos
- Evenus
- Nessus (mythology)
- Deianira
- Evenus of Aetolia
- Evenus (mythology)
- List of Greek place names