- Source: Film di tahun 2002
Film dalam tahun 2002 melibatkan beberapa peristiwa yang signifikan. Film-film sekuel yang dirilis adalah The Lord of the Rings: The Two Towers, Harry Potter and the Chamber of Secrets, Star Wars Episode II: Attack of the Clones, Men in Black II, Analyze That, Spy Kids 2: The Island of Lost Dreams, Stuart Little 2, Blade II, instalmen ke-3 Austin Powers in Goldmember, instalmen ke-10 Star Trek: Nemesis dan Jason X. 2002 adalah satu-satunya tahun di mana sebuah film Star Wars dan Star Trek dirilis pada tahun yang sama.
Paramount Pictures dan Universal Pictures merayakan peringatan mereka yang ke-90, sementara serial James Bond merayakan peringatannya ke-40 dan merilis film Die Another Day.
Film dengan keuntungan tertinggi
Peristiwa
Mei – The Pianist yang disutradarai oleh Roman Polanski memenangkan "Palme d'Or" di Festival Film Cannes.
3–5 Mei – Spider-Man adalah film pertama yang mendapatkan $100+ juta pada minggu pembukaannya di AS.
16 Mei – Star Wars Episode II: Attack of the Clones ditayangkan di bioskop. Meskipun meraih keberhasilan, film tersebut merupakan episode Star Wars pertama yang tidak menjadi film dengan keuntungan tertinggi pada suatu tahun.
Amélie yang disutradarai oleh Jean-Pierre Jeunet memenangkan Penghargaan César 2002 untuk Film Terbaik, Sutradara Terbaik, Musik Terbaik, dan Penyutradaraan Seni Terbaik. Amélie juga menjadi film berbahasa Prancis dengan keuntungan tertinggi di Amerika Serikat.
Film berbahasa Prancis lainnya Brotherhood of the Wolf juga menjadi film berbahasa Prancis dengan keuntungan tertinggi kedua di Amerika Serikat dalam dua dekade terakhir.
= Acara penghargaan
=Empire Awards ke-7
Referensi
Kata Kunci Pencarian:
- Film di tahun 2002
- Daftar film Amerika tahun 2002
- XXX (film)
- Bom Bali 2002
- Daftar film Indonesia tahun 2002
- Daftar film Indonesia tahun 2024
- Daftar film Indonesia terlaris sepanjang masa
- Aankhen (film 2002)
- Adinia Wirasti
- Devdas (film Hindi 2002)
- The Adams
- Raline Shah
- Vivere pericoloso
- Gold (2024 film)
- 2002 Bali bombings
- Kirana Larasati
- KRU
- Public holidays in Indonesia
- Unique Priscilla
- Noah (band)