Hasil Pencarian:
Artikel: Lotharia Latif
Baca di Wikipedia
Irjen. Pol. Drs. H.
Lotharia Latif, S.H., M.Hum. (lahir 19 Juni 1967) adalah seorang perwira tinggi Polri yang sejak 9 Agustus 2024 mengemban amanat sebagai Direktur Jenderal Perikanan Tangkap Kementerian Kelautan dan Perikanan.
Latif, merupakan lulusan Akademi Kepolisian (1988-B) ini berpengalaman dalam bidang polair. Sebelumnya, dia menjabat sebagai Kepala Kepolisian Daerah Maluku.
Riwayat Pendidikan
AKABRI (1988-B)
PTIK (1996)
SESPIM (2002)
SESPIMTI (2013)
LEMHANNAS (2017)
Riwayat Jabatan
Kanit Gassus Polwiltabes Bandung (07—01—1989)
Kabag Ops Polres Sumedang (01—01—1996)
Wakapolres Tasikmalaya (01—01—2000)
Wakapolres Bandung (14—12—2001)
Kapolres Pekalongan (21—02—2004)
Kapolres Blora (04—04—2006)
Kepala SPN Polda Sumbar (07—12—2007)
Dirlantas Polda Kalbar (01—04—2011)
Analis Kebijakan Madya Bidang Gakkum Korlantas Polri (30—05—2013)
Widyaiswara Madya Sespim Lemdikpol Polri (03—09—2015)
Karowatpers SSDM Polri (2016)
Wakapolda Sulut (14—11—2016)
Dirpolair Korpolairud Baharkam Polri (03—02—2017)
Kakorpolairud Baharkam Polri (21—10—2019)
Kapolda NTT (03—08—2020)
Kapolda Maluku (17—12—2021)
Direktur Jenderal Perikanan Tangkap Kementerian Kelautan dan Perikanan (09—08—2024)
Tanda Jasa
Referensi
lotharia