- Source: Mananti Sitompul
Ir. Mananti Sitompoel (EYD: Mananti Sitompul) (9 Juli 1909 – 27 Februari 1980) adalah Menteri Pekerjaan Umum merangkap Menteri Kesehatan pada Kabinet Darurat dan Menteri Pekerjaan Umum dan Perhubungan pada Kabinet Halim.
Dalam sejarah Republik Indonesia, Ia adalah insinyur profesional pertama yang menjabat sebagai Menteri Kesehatan (1948-1949) tanpa memiliki latar belakang pendidikan medis dan pengalaman di bidang kesehatan.
Riwayat hidup
= Pendidikan
=Setelah lulus pendidikan menengah yaitu AMS B Yogyakarta pada tahun 1932 ia melanjutkan pendidikan tingginya di Technische Hoogeschool te Bandoeng (TH Bandung - yang kemudian menjadi Institut Teknologi Bandung - ITB) dan lulus sebagai insinyur sipil pada tahun 1939. Selanjutnya ia bekerja di Waterloopkundig Laboratorium (Laboratorium Hidrolika) di Kampus TH Bandung dan sejak bulan Maret 1941 bekerja di Waterstaatsdienst.
Selain itu, Ia sempat aktif di Parkindo (Partai Kristen Indonesia).
Rujukan
Pranala luar
Menteri Pekerjaan Umum Republik Indonesia. Diarsipkan 2014-11-18 di Wayback Machine.
Kata Kunci Pencarian:
- Mananti Sitompul
- Sitompul
- Budi Gunadi Sadikin
- Pemerintahan Darurat Republik Indonesia
- Djoeanda Kartawidjaja
- Daftar Menteri Pekerjaan Umum Indonesia
- Daftar Menteri Kesehatan Indonesia
- Taman Makam Pahlawan Bukit Barisan
- Herman Johannes
- Daftar Menteri Perhubungan Indonesia
- Mananti Sitompul
- Sitompul
- Budi Gunadi Sadikin
- Sjafruddin Emergency Cabinet
- Djuanda Kartawidjaja
- Ministry of Transportation (Indonesia)
- Herling Laoh
- Soekiman Wirjosandjojo
- Halim Cabinet
- Herman Johannes