- Source: Maria Lvova-Belova
Maria Alekseyevna Lvova-Belova (bahasa Rusia: Мария Алексеевна Львова-Белова; lahir 25 Oktober 1984) adalah seorang politikus Rusia yang menjabat sebagai Ombudsman anak di Rusia sejak 2021.
Pada tanggal 17 Maret 2023, Mahkamah Pidana Internasional mengeluarkan Perintah Penangkapan yang menuduh Penculikan anak dalam invasi Rusia ke Ukraina dari Ukraina ke Rusia selama Invasi Rusia ke Ukraina 2022.
Referensi
Templat:2022 Invasi Rusia ke Ukraina
Templat:Terdakwa ICC (NavBox)
Kata Kunci Pencarian:
- Maria Lvova-Belova
- Surat perintah penangkapan Mahkamah Pidana Internasional terhadap Vladimir Putin dan Maria Lvova-Belova
- Penculikan anak-anak pada invasi Ukraina oleh Rusia
- Vladimir Putin
- Maria Lvova-Belova
- International Criminal Court arrest warrants for Russian figures
- List of people indicted in the International Criminal Court
- Child abductions in the Russo-Ukrainian War
- Osvaldo Zavala Giler
- Lvov (surname)
- States parties to the Rome Statute
- International Criminal Court
- Allegations of genocide of Ukrainians in the Russo-Ukrainian War
- Maria (given name)