- Source: Nokia Lumia 710
Nokia Lumia 710 adalah sebuah ponsel pintar berbasis Windows Phone 7. Sementara Nokia Lumia 800 dan Lumia 900 menargetkan pangsa pasar ponsel pintar kelas atas, Lumia 610 dan Lumia 710 ditujukan untuk pangsa pasar ponsel pintar kelas menengah. Ponsel Lumia ini menggunakan sistem operasi Windows Phone 7.5 "Mango".
Nokia Lumia 710 dirilis di Brasil dan beberapa negara-negara di Eropa Barat dan Asia. Pada 14 Desember 2011, T-Mobile dan Nokia secara resmi memutuskan untuk menjual Lumia 710 dari 11 Januari 2012 dengan harga $349.99 prabayar atau $49.99 dengan cicilan 2 tahun dengan cicilan minimal $60 per bulan. Di CES 2012, Nokia mengumumkan bahwa Lumia 710 akan tersedia di Kanada. The phone, alongside the Nokia Lumia 800, is promised to get an update to add wi-fi hotspot capabilities.
Pada 25 Februari 2013, Nokia Lumia 720 dirilis. Penerus Lumia 710 ini menggunakan sistem operasi Windows Phone 8, prosesor dual-core 1 GHz Qualcomm S4 chipset, sebuah kamera VGA depan, ukuran 4,2 inci, baterai 2000 mAh dan mendukung microSD sebagai media penyimpanan tambahan sampai 64 GB.
Lihat pula
XL Axiata
BlackBerry
Referensi
Pranala luar
Situs web resmi
Nokia developer - specifications Diarsipkan 2012-01-09 di Wayback Machine.
Kata Kunci Pencarian:
- Nokia Lumia 710
- Nokia Lumia 720
- Nokia Lumia 610
- Nokia Lumia 510
- Nokia Lumia 800
- Microsoft Lumia
- Nokia Lumia 925
- Nokia Lumia 1320
- Nokia Lumia 810
- Nokia Lumia 822
- Nokia Lumia 710
- Microsoft Lumia
- Nokia Lumia 800
- Nokia Lumia 900
- Nokia Lumia 610
- Nokia Lumia 1020
- Nokia Lumia 920
- Nokia Lumia 510
- Nokia 1
- History of Nokia