Hasil Pencarian:
Artikel: Pemondokan
Baca di Wikipedia
Pemondokan adalah sebuah enklave yang diambil dan dipertahankan oleh angkatan bersenjata dari hasil suatu perlawanan dengan musuh.
Pemondokan didapatkan dengan meningkatkan ukuran pangkalan terdepan, tumpuan pantai, atau tumpuan udara guna menjadi suatu kawasan pertahanan yang substansial, atau setidak-tidaknya menjadikan bagian terdepan dari setiap tumpuan berada di luar target api secara langsung. Contoh dari adanya
Pemondokan ini dapat dijumpai saat pendirian
Pemondokan skala besar selama Operasi Overlord di Normandia sewaktu Perang Dunia II.
Referensi
pemondokan