- Source: Pengepungan Shkodra
Pengepungan Shkodra tahun 1478–79 adalah sebuah konfrontasi antara Kekaisaran Utsmaniyah melawan Venesia dan Albania di Shkodra (Scutari dalam bahasa Italia) dan Istana Rozafa selama Perang Utsmaniyah-Venesia Pertama (1463–1479). Sejarawan Utsmaniyah Franz Babinger menyebut pengepungan tersebut sebagai "salah satu peristiwa paling luar biasa dalam pertarungan antara Barat melawan Dunia Islam".:363
Kutipan
Referensi
Kata Kunci Pencarian:
- Pengepungan Shkodra
- Sanjak Scutari
- Skanderbeg
- Katedral Shkoder
- Mehmed II
- Ayas Mehmed Pasha
- Muhammad Nashiruddin Al-Albani
- Bunda Teresa