- Source: Persebaya Surabaya musim 2019
Liga 1 musim 2019 adalah musim kedua Persebaya Surabaya berlaga di kasta tertinggi sepak bola Indonesia setelah diakui kembali sebagai anggota oleh PSSI pada Februari tahun 2017 yang lalu.
Informasi Pemain
Berikut adalah daftar pemain Persebaya Surabaya musim 2019
= Tim utama
=Catatan: Bendera menunjukkan tim nasional sesuai dengan peraturan FIFA. Pemain dapat memiliki lebih dari satu kewarganegaraan non-FIFA.
Terakhir diperbarui: 7 Juli 2019 - akhir musimSumber: Persebaya Surabaya, Transfermarkt
Penampilan meliputi penampilan di Liga 1, Piala Indonesia & Piala Presiden, termasuk sebagai pemain pengganti. Usia dinyatakan pada awal musim 2019.
= Formasi
=Formasi 4-3-3
Pra Musim
= Piala Presiden
=Pada Piala Presiden 2019 ini Persebaya tergabung dalam grup A bersama dengan Persib Bandung, Perseru Serui, dan PS TIRA Persikabo. Semua pertandingan dilaksanakan di Stadion Si Jalak Harupat, Soreang, Kabupaten Bandung.
= Pertandingan & hasil
=Penyisihan grup
Babak 8 besar
Persebaya menjadi tuan rumah pada babak 8 besar piala presiden 2019 setelah berhasil keluar sebagai juara group A. Di babak 8 besar ini diberlakukan sistem kalah mati dan Persebaya kembali melawan TIRA Persikabo setelah melalui pengundian.
Pertandingan & hasil
Semi final
Persebaya berhasil melaju ke babak semi final setelah mengandaskan perlawanan PS TIRA Persikabo di stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya dibabak 8 besar dengan skor 3-1. Sesuai drawing Persebaya berhadapan dengan Madura United FC dibabak semi final.
Pertandingan & hasil
Leg 1
Leg 2
Persebaya menang dengan agregat 4-2 dan di final bertemu dengan Arema FC
Final
Leg 1
Leg 2
Arema menang agregat 4–2.
Pertandingan persahabatan
Persebaya mengundang Persela Lamongan untuk mengadakan pertandingan persahabatan dalam rangka launching team Persebaya pada tanggal 11 mei 2019. Pertandingan tersebut diberi tajuk Jogo Suroboyo Game, tajuk tersebut sekaligus sebagai menghormati Kapolrestabes Surabaya Kombes Pol Rudi Setiawan yang berpindah tugas sebagai Wakapolda Lampung.
= Pertandingan
=Kompetisi
= Hasil keseluruhan musim
=Statistik Persebaya disemua level kompetisi musim 2019.
= Liga 1
=Liga 1 2019 adalah musim kedua bagi Persebaya setelah diterima kembali sebagai anggota PSSI pada Februari 2017. Dan pada Liga 1 musim 2018 Persebaya menempati peringkat ke 5.
Klasemen
Ringkasan hasil
Hasil per pertandingan
Terakhir diperbarui: 02019-07-044 Juli 2019.Sumber: liga-Indonesia.id
Stadion: T = Tandang; K = Kandang. Hasil: S = Seri; K = Kalah; M = Menang; D = Ditunda.
Pertandingan
= Piala Indonesia
=Memasuki musim 2019, dalam melakoni kompetisi Piala Indonesia Persebaya mengawali dari babak 32 besar.
Bagan
Perjalanan tim Persebaya di turnamen Piala Indonesia 2018–2019 berhenti dibabak 8 besar karena kalah agregat 2-3 melawan Madura United.
Pertandingan & hasil
Referensi
Kata Kunci Pencarian:
- Persebaya Surabaya
- Persebaya Surabaya musim 2019
- Bhayangkara Presisi Indonesia FC
- Kota Surabaya
- Dualisme Persebaya Surabaya
- Marselino Ferdinan
- Persebaya Surabaya musim 2018
- Rizky Ridho
- Paul Munster
- Ricky Kambuaya
- Malik Risaldi
- 2019 Liga 1 (Indonesia)
- Irfan Jaya
- Persis Solo
- Arema F.C.
- Arthur Irawan
- 2019 Liga 1 Putri
- Stefano Cugurra
- 2019 in Indonesian football
- Paul Munster