- Source: Polisi Militer Kodam XVIII/Kasuari
Polisi Militer Kodam XVIII/ Kasuari atau (Pomdam XVIII/ Kasuari) mempunyai tugas pokok membina dan menyelenggarakan fungsi Kepolisian Militer dilingkungan Kodam XVIII/Kasuari untuk kepentingan Kodam XVIII/Kasuari.
Tugas tersebut antara lain : Penegakan Hukum, disiplin, Tata tertib Militer, melaksanakan pengawalan kendaraan Militer , pengawalan VIP/VVIP Presiden dan Wakil Presiden, penyelidikan kriminal dan penyidikan tindak pidana Militer di seluruh Wilayah Kodam XVIII/ Kasuari.
Sejarah
Polisi Militer XVIII/Kasuari keberadannya termasuk baru ,bersamaan dengan berdirinya Kodam XVIII/Kasuari Dan diresmikan pada tanggal 19 Desember 2016 Oleh Kasad
Satuan Pomdan Kasuari
Detasemen Polisi Militer XVIII/1 Sorong
Komandan
Kolonel Cpm Abidin Side, S.H. (2016-2017)⭐
Kolonel Cpm Priatmoko (2017-2020)
Kolonel Cpm Irsyad Hamdie Bey Anwar, MAFSC., M.H. (2020-2021)⭐
Kolonel Cpm Sugiarto, S.I.P. (2021-2023)
Kolonel Cpm Dwi Indra Wirawan, S.H., M.Si. (2023-Sekarang)
Referensi
Kata Kunci Pencarian:
- Pusat Polisi Militer Angkatan Darat
- Polisi Militer Kodam XVIII/Kasuari
- Komando Resor Militer
- Gabriel Lema
- Komando Resor Militer 062
- Brigadir Jenderal
- Operasi Damai Cartenz
- Tokoh Karo
- Konflik Papua
- Batalyon Artileri Pertahanan Udara 1
- Indonesian Navy
- Army Military Police Corps (Indonesia)
- Operation Cartenz's Peace