- Source: Syamsir Siregar
Mayor Jenderal TNI (Purn.) Syamsir Siregar, S.H. (lahir 23 Oktober 1941) adalah seorang tokoh militer Indonesia yang menjabat Kepala Badan Intelijen Negara sejak 8 Desember 2004 hingga 22 Oktober 2009. Ia lulusan Akademi Militer angkatan 1965 dan berasal dari kesatuan Infanteri - Kostrad. Pangkat terakhir sebagai militer adalah Mayor Jenderal TNI dan jabatan terakhir di militer adalah Kepala Badan Intelijen ABRI.
Riwayat Jabatan
Komandan Brigade Infanteri 9/Daraka Yudha (1986-1987)
Komandan Brigade Infanteri Kodam Jaya (1987-1988)
Komandan Korem 142/Taroada Tarogau (1988-1989)
Kepala Staf Divisi Infanteri 1/Kostrad
Kepala Staf Kodam III/Siliwangi
Panglima Kodam II/Sriwijaya (1993-1994)
Kepala Badan Intelijen ABRI (1994-1996)
Kepala Badan Intelijen Negara (2004-2009)
Referensi
Kata Kunci Pencarian:
- Syamsir Siregar
- Siregar
- Amien Rais
- A.M. Hendropriyono
- Badan Intelijen Negara Republik Indonesia
- Daftar Kepala Badan Intelijen Negara
- Sutanto
- Daftar tokoh Batak
- Japfa Comfeed
- Syamsudin Sagiman
- Yunus Yosfiah
- Abdullah Mahmud Hendropriyono
- 2005 Bali bombings
- Endorsements in the 2024 Indonesian presidential election
- 1998 North Sumatra gubernatorial election
- Persiba Balikpapan
- List of Minangkabau people
- Indonesia national under-23 football team results
- List of Islamic Solidarity Games medalists for Indonesia
- List of Indonesian football transfers 2015