- Source: Theta Canis Majoris
Theta Canis Majoris (θ CMa / θ Canis Majoris) adalah salah satu bintang di rasi Canis Major.
θ Canis Majoris adalah bintang raksasa jingga dengan magnitudo tampak 4,08. Bintang ini berada pada jarak 260 tahun cahaya (80 parsec) dari Matahari.
Pada Almagest, bintang ini disebut sebagai quae in auribus, berarti "yang berada di telinga (sang anjing besar)".
Referensi
Kata Kunci Pencarian:
- Theta Canis Majoris
- Raksasa terang
- Super raksasa
- Theta Canis Majoris
- Canis Major
- Mu Canis Majoris
- Lambda Canis Majoris
- Double star
- Table of stars with Bayer designations
- First-magnitude star
- List of brightest natural objects in the sky
- Theta Columbae
- Giant star