- Source: Vikariat Apostolik Tucupita
Vikariat Apostolik Tucupita (bahasa Latin: Apostolicus Vicariatus Tucupitensis) adalah sebuah wilayah pelayanan misionaris Gereja Katolik Roma di Venezuela. Wilayah gerejawi tersebut bergantung langsung kepada Tahta Suci, bukan bagian dari provinsi gerejawi manapun. Tahta katedralnya terletak di Tucupita, ibu kota negara bagian Delta Amacuro, pesisir Atlantik Venezuela.
Sejarah
Pada 30 Juli 1954, Paus Pius XII mendirikan Vikariat Apostolik Tucupita dari wilayah yang diambil dari Vikariat Apostolik Caroní.
Sumber dan referensi
Pranala luar
GigaCatholic, with extensive biographies of incumbents
Kata Kunci Pencarian:
- Vikariat Apostolik Tucupita
- Vikariat apostolik
- Katedral Tucupita
- Vikariat Apostolik Caroní
- Daftar keuskupan di Venezuela
- Daftar keuskupan di Amerika
- Daftar keuskupan Gereja Katolik (tabel)