- PHP
- XAMPP
- WordPress
- Laravel
- April Mop
- Peso Filipina
- PhpMyAdmin
- Bootstrap (kerangka kerja)
- CodeIgniter
- Lisensi PHP
- PHP
- Philippine peso
- PHP (disambiguation)
- Web server directory index
- PhpMyAdmin
- Top PHP Studio
- PhpBB
- PHP-Nuke
- PHP License
- PHP serialization format
- PHP short-ternary ("Elvis") operator vs null coalescing operator
- syntax - What does "->" or "=>" mean in PHP? - Stack Overflow
- Using AND/OR in if else PHP statement - Stack Overflow
- PHP server on local machine? - Stack Overflow
- How do I send a POST request with PHP? - Stack Overflow
- Creating a config file in PHP - Stack Overflow
- PHP - concatenate or directly insert variables in string
- How to get the client IP address in PHP - Stack Overflow
- PHP, pass parameters from command line to a PHP script
- php - How to convert these strange characters? (ë, Ã, ì, ù, à ...
PHP GudangMovies21 Rebahinxxi LK21
PHP: Hypertext Preprocessor (sebelumnya disebut Personal Home Pages) atau hanya PHP saja, adalah bahasa skrip dengan fungsi umum yang terutama digunakan untuk pengembangan web. Bahasa ini awalnya dibuat oleh seorang pemrogram Denmark-Kanada Rasmus Lerdorf pada tahun 1994. Implementasi referensi PHP sekarang diproduksi oleh The PHP Group. PHP awalnya merupakan singkatan dari Personal Home Page, tetapi sekarang merupakan singkatan dari inisialisasi rekursif PHP: Hypertext Preprocessor.
Kode PHP biasanya diproses di peladen web oleh interpreter PHP yang diimplementasikan sebagai modul, daemon, atau sebagai Common Gateway Interface (CGI) yang bisa dijalankan. Di server web, hasil dari kode PHP yang ditafsirkan dan dieksekusi (dapat berupa semua jenis data, seperti HTML atau data gambar biner) akan membentuk keseluruhan atau sebagian dari respons HTTP. Berbagai sistem templat web, sistem manajemen konten web, dan kerangka kerja web ada yang dapat digunakan untuk mengatur atau memfasilitasi pembuatan respons itu. Selain itu, PHP dapat digunakan untuk banyak tugas pemrograman di luar konteks web, seperti aplikasi grafis mandiri dan kontrol drone robotik. Kode PHP juga dapat langsung dieksekusi dari baris perintah.
Sejarah PHP
PHP pertama kali dikembangkan oleh Rasmus Lerdorf pada tahun 1994. Pada awalnya PHP merupakan kependekan dari Personal Home Page (Situs personal). Pada waktu itu PHP masih bernama Form Interpreted (FI), yang wujudnya berupa sekumpulan skrip yang digunakan untuk mengolah data formulir dari web.
Selanjutnya Rasmus merilis kode sumber tersebut untuk umum dan menamakannya PHP/FI. Dengan perilisan kode sumber ini menjadi sumber terbuka, maka banyak pemrogram yang tertarik untuk ikut mengembangkan PHP.
Pada November, dirilis PHP/FI 2.0. Pada perilisan ini, interpreter PHP sudah diimplementasikan dalam program C. Dalam rilis ini disertakan juga modul-modul ekstensi yang meningkatkan kemampuan PHP/FI secara signifikan.
Pada tahun 1995, sebuah perusahaan bernama Zend menulis ulang interpreter PHP menjadi lebih bersih, lebih baik, dan lebih cepat. Kemudian pada Juni 1995, perusahaan tersebut merilis interpreter baru untuk PHP dan meresmikan rilis tersebut sebagai PHP 3.0 dan singkatan PHP diubah menjadi akronim berulang PHP: Hypertext Preprocessor.
Pada pertengahan tahun 1999, Zend merilis interpreter PHP baru dan rilis tersebut dikenal dengan PHP 4.0. PHP 4.0 adalah versi PHP yang paling banyak dipakai pada awal abad ke-21. Versi ini banyak dipakai disebabkan kemampuannya untuk membangun aplikasi web kompleks tetapi tetap memiliki kecepatan dan stabilitas yang tinggi.
Pada Juni 2004, Zend merilis PHP 5.0. Dalam versi ini, inti dari interpreter PHP mengalami perubahan besar. Versi ini juga memasukkan model pemrograman berorientasi objek ke dalam PHP untuk menjawab perkembangan bahasa pemrograman ke arah paradigma berorientasi objek. Peladen web bawaan ditambahkan pada versi 5.4 untuk mempermudah pengembang menjalankan kode PHP tanpa menginstal peladen perangkat lunak.
Versi terbaru dan stabil dari bahasa pemograman PHP saat ini adalah versi 8.3.
Sintaksis Dasar
= Pembatas
=PHP hanya mengeksekusi kode yang ditulis dalam pembatas sebagaimana ditentukan oleh dasar sintaks PHP. Apapun di luar pembatas tidak diproses oleh PHP meskipun teks PHP ini masih mengendalikan struktur yang dijelaskan dalam kode PHP. Pembatas yang paling umum adalah php untuk membuka dan ?> Untuk menutup kode PHP. Tujuan dari pembatas ini adalah untuk memisahkan kode PHP dari kode di luar PHP, seperti HTML, dan JavaScript.
= Variabel
=Variabel diawali dengan simbol dolar $. Pada versi php PHP 5 diperkenalkan jenis isyarat yang memungkinkan fungsi untuk memaksa mereka menjadi parameter objek dari class tertentu, array, atau fungsi. Namun, jenis petunjuk tidak dapat digunakan dengan jenis skalar seperti angka atau string. Contoh variabel dapat ditulis sebagai $nama_variabel.
Penulisan fungsi, penamaan kelas, nama variabel adalah peka akan huruf besar (Kapital) dan huruf kecil case sensitive. Kedua kutip ganda "" dari string memberikan kemampuan untuk interpolasi nilai variabel ke dalam string PHP. PHP menerjemahkan baris sebagai spasi, dan pernyataan harus diakhiri dengan titik koma ;.
= Komentar
=PHP memiliki 3 jenis sintaks sebagai komentar pada kode yaitu tanda blok
# untuk satu baris komentar.
// untuk dua baris komentar.
/* komentar */ untuk lebih banyak komentar.Komentar digunakan untuk Komentar bertujuan untuk meninggalkan catatan pada kode PHP dan tidak akan diterjemahkan ke program.
= Fungsi
=Ratusan fungsi yang disediakan oleh PHP serta ribuan lainnya yang tersedia melalui berbagai ekstensi tambahan. Fungsi-fungsi ini didokumentasikan dalam dokumentasi PHP. Namun, dalam berbagai tingkat pengembangan, kini memiliki berbagai konvensi penamaan. Salah satu contoh sintaks fungsi sederhana adalah seperti di bawah ini:
Maka browser akan menampilkan kalimat Perkenalkan, nama saya Dinda.
Contoh program
= Membuat Sebuah Halaman Web PHP
=Sebuah Halaman web yang ditulis menggunakan Bahasa Pemograman PHP adalah sebagai berikut:
= Program bilangan Fibonacci
=Berikut ini adalah contoh program yang relatif lebih kompleks yang ditulis dengan menggunakan PHP. Contoh program ini adalah program untuk menampilkan 20 bilangan pertama dari deret bilangan Fibonacci. Terdapat beberapa variabel atau sintaks, seperti function. Itu merupakan bagian dari JavaScript.
= Program Mengukur Panjang Karakter
=Berikut adalah contoh program mengukur panjang karakter pada sebuah teks dapat menggunakan fungsi strlen() pada PHP.
Kelebihan PHP Dari Bahasa Pemrograman Lain
Beberapa kelebihan PHP untuk bahasa pemrograman web, antara lain:
Bahasa pemrograman PHP adalah sebuah bahasa script yang tidak melakukan sebuah kompilasi dalam penggunaannya.
Peladen web yang mendukung PHP dapat ditemukan di mana-mana dari mulai Apache, Nginx, IIS, Lighttpd, hingga Xitami dengan konfigurasi yang relatif mudah.
Dalam sisi pengembangan lebih mudah, karena banyaknya milis-milis dan pengembang yang siap membantu dalam pengembangan.
Dalam sisi pemahamanan, PHP adalah bahasa scripting yang paling mudah karena memiliki referensi yang banyak.
PHP adalah bahasa pemrograman yang dapat digunakan di berbagai sistem operasi (Windows, Mac OS, dan Linux) dan dapat dijalankan secara runtime melalui konsol serta juga dapat menjalankan perintah-perintah sistem.
Tipe data
PHP memiliki 8 tipe data, yaitu:
Boolean
Integer
Float/ Double
String
Array
Object
Resource
NULL
Kerangka kerja PHP
PHP memiliki banyak framework atau kerangka kerja, yaitu :
Laravel
CodeIgniter
Symfony
Yii
CakePHP
Zend Framework
Phalcon
FuelPHP
Lihat pula
PEAR
XAMPP
LAMP
Referensi
Pranala luar
Situs web resmi
Dokumentasi PHP
Catatan peningkatan versi PHP 7
Repositori PHP di GitHub
PHP Introduction - w3schools
Kata Kunci Pencarian:

PHP Development Company | PHP Development Services | SCAND

PHP - Download

What Is PHP? How Is PHP Used in WordPress? - Kinsta®

What is PHP: The Best Guide to Understand its Concepts

What is PHP: The Best Guide to Understand its Concepts

What Is PHP? Learning PHP, The Back-End Language of the Web - Learn to ...

PHP project template - Entropy Wins

11 Best PHP Frameworks for Beginner to Pro Developers (2024)

PHP vs Java: A Comparison of Two Iconic Frameworks

PHP Tutorial - Coding Ninjas

What Is PHP Programming Language | Robots.net

PHP in easy steps, 4th edition - updated for PHP 8 - In Easy Steps
php
Daftar Isi
PHP short-ternary ("Elvis") operator vs null coalescing operator
Elvis ?: returns the first argument if it contains a "true-ish" value (see which values are considered loosely equal to true in the first line of the Loose comparisons with == table).
syntax - What does "->" or "=>" mean in PHP? - Stack Overflow
Jun 2, 2024 · since PHP 7.4 => operator is also used for the arrow functions, a more concise syntax for anonymous functions. since PHP 8.0 => operator is also used to define hands in the match expression Share
Using AND/OR in if else PHP statement - Stack Overflow
Dec 10, 2010 · In php both AND, && and OR, || will work in the same way. If you are new in programming and php is one of your first languages them i suggest using AND and OR, because it increases readability and reduces confusion when you check back.
PHP server on local machine? - Stack Overflow
Nov 5, 2009 · php -S was only added in php 5.4 which was released in 2012. So when I wrote my answer in 2009, there was no such option. So when I wrote my answer in 2009, there was no such option. And as of today in the year of 2020, the time machine has not been invented yet.
How do I send a POST request with PHP? - Stack Overflow
Apr 13, 2011 · The OP wants thier php script to construct a set of POST parameters and send them to another php page and for their script to receive the output from that page . This solution would simply accept an already POSTed set of values and forward them to another page.
Creating a config file in PHP - Stack Overflow
Common file formats used for config files are PHP code, ini formatted files, JSON, XML, YAML and serialized PHP. PHP code. This provides a huge amount of flexibility for representing different data structures, and (assuming it is processed via include or require) the parsed code will be available from the opcode cache - giving a performance ...
PHP - concatenate or directly insert variables in string
If the variable inside the double quote PHP take time to parse variable. Check out this Single quotes or double quotes for variable concatenation? This is another example Is there a performance benefit single quote vs double quote in php? I did not understand why this answer in above link get upvoted and why this answer got downvote.
How to get the client IP address in PHP - Stack Overflow
Sep 11, 2008 · Note: REMOTE_ADDR might not contain the real IP of the TCP connection. This entirely depends on your SAPI. Ensure that your SAPI is properly configured such that $_SERVER['REMOTE_ADDR'] actually returns the IP of the TCP connection.
PHP, pass parameters from command line to a PHP script
C:\xampp\php\php.exe name.php -inputFirstName="Robby" So that the user is well informed to enter the correct parameters in the correct places. What is the appropriate way to parse these parameters?
php - How to convert these strange characters? (ë, Ã, ì, ù, à ...
utf8_encode() and utf8_decode convert data from and to ISO-8859-1. In a modern web site setup where the database, the database connection, and the output page encoding are UTF-8, it will not be necessary to do those conversions any more. That is the recommended way when building PHP projects from scratch.