Hasil Pencarian:
Artikel: Azzahra Umul Ulya
Baca di Wikipedia
Azzahra Umul Ulya, (lahir 16 Januari 2002) yang akrab di sapa Apik merupakan atlet kebanggaan Kota Prabumulih, sekarang di asuh oleh KONI DKI Jakarta. Prestasi yang didapat dari cabang olahraga tenis meja di antaranya berlatih dan tanding hingga ke Beijing China.
Ia mendapat pelatihan sejak dari sekolah dasar di PTM Bapor Asset 2 Kota Prabumulih, dibawah naungan Induk Cabang Olahraga Persatuan Tenis Meja Seluruh Indonesia Kota Prabumulih (PTMSI Prabumulih).
Prestasi
Prestasi Apik diantaranya :
Juara 1 kategori kadet putri & Juara 3 bersama kategori junior putri (Universitas Terbuka dan Tempo Media Group, di Pamulang)
Juara 3 kategori beregu putri (POPNAS XIV 2017, di GOR Prof. Soegiono FIK Universitas Negeri Semarang)
Juara 2 kategori beregu putri (POPWIL II, di Hartono Trade Center, Solo, Jawa Tengah)
Referensi