Chthonic (kadang ditulis juga sebagai
Chthonic atau
Chthonic) adalah sebuah grup musik heavy metal dari Taiwan, yang berdiri pada tahun 1995 di Taipei. Mereka kerap dijuluki sebagai "Black Sabbath Asia". Grup musik ini menggabungkan pengaruh-pengaruh dari musik Taiwan termasuk instrumen klasik Cina erhu. Cita-cita dari grup ini adalah menggunakan musik mereka untuk membawa sejarah dan mitologi kuno ke era masa kini serta menumbuhkan kesadaran atas peristiwa-peristiwa tragis yang pernah terjadi dalam sejarah Taiwan.
Anggota
= Anggota saat ini
=
Freddy Lim, "Left Face of Maradou" – vokalis utama, erhu (1995–sekaran)
Doris Yeh, "Thunder Tears" – bass, vokal latar (1999–sekarang)
Jesse Liu, "The Infernal" – gitar, vokal latar (2000–sekarang)
Dani Wang, "Azathothian Hands" – drum (2005–sekarang)
CJ Kao, "Dispersed Fingers" – keyboard, synthesizer (2005–sekarang)
Videografi
= DVD
=
A Decade on the Throne (2006) – Live DVD + 2CD
Final Battle at Sing Ling Temple (2012) – Live DVD + 2CD
Ian Bu – Live in Formoz Festival 2013 (2014) - Live DVD + 2CD
= Video musik
=
Referensi
Pranala luar
Chthonic.tw Official Website since mid 2009
Chthonic.org Diarsipkan 2020-10-28 di Wayback Machine. Another official website (english Diarsipkan 2009-02-21 di Wayback Machine.)
"
Chthonic put spin on Taiwan's past", Taipei Times, 14 September 2003
"
Chthonic promotes Taiwan's UN bid in interview with NPR", Taipei Times, 9 August 2007
"
Chthonic: A heavy metal alloy of music and politics", International Herald Tribune, 16 August 2007
"A Voice for Taiwan's Freedom, History", The Washington Post, 24 August 2007
"In tune with Taiwan", Los Angeles Times, 12 September 2007