Jalan Daan Mogot adalah salah satu
Jalan utama Jakarta. Nama
Jalan ini diambil dari nama seorang pejuang dan pelatih orang Manado yang juga merupakan anggota PETA yaitu
Daan Mogot.
Jalan ini membentang sepanjang 27.5 Km dari Sukarasa, Kota Tangerang sampai Grogol, Jakarta Barat.
Jalan ini merupakan bagian dari
Jalan Nasional Rute 1.
Jalan ini melintasi 14 kelurahan, yakni:
Sukarasa, Tangerang, Tangerang
Suka Asih, Tangerang, Tangerang
Tanah Tinggi, Tangerang, Tangerang
Batuceper, Batuceper, Tangerang
Kebon Besar, Batuceper, Tangerang
Kalideres, Kalideres, Jakarta Barat
Cengkareng Barat, Cengkareng, Jakarta Barat
Cengkareng Timur, Cengkareng, Jakarta Barat
Kedaung Kali Angke, Cengkareng, Jakarta Barat
Wijaya Kusuma, Grogol Petamburan, Jakarta Barat
Kedoya Utara, Kebon Jeruk, Jakarta Barat
Duri Kepa, Kebon Jeruk, Jakarta Barat
Jelambar, Grogol Petamburan, Jakarta Barat
Tanjung Duren Utara, Grogol Petamburan, Jakarta Barat
Jalan ini dilalui oleh Transjakarta koridor 3 (dari halte Kalideres sampai halte Jelambar). Setelah memasuki Tangerang,
Jalan ini berlanjut ke
Jalan Merdeka dan
Jalan Gatot Subroto (
Jalan Raya Serang). Rencananya,
Jalan ini akan dilewati oleh
Jalan Tol Layang Dalam Kota Jakarta (atau lebih dikenal dengan nama 6 Ruas Tol Dalam Kota), Ruas Semanan-Sunter. Di
Jalan ini juga terdapat Stasiun Satelit Indosat (di dalam kompleks Casa Jardin Residence) dan Studio Indosiar.
Persimpangan
Jalan ini memiliki beberapa persimpangan, yakni:
Simpang
Jalan Taman Makam Pahlawan Taruna
Simpang
Jalan Pembangunan 3 dan
Jalan Jenderal Sudirman (Tangerang)
Simpang Pintu Masuk/Keluar
Jalan Tol Lingkar Luat Jakarta 2, ruas Cengkareng–Batuceper–Kunciran
Simpang
Jalan Maulana Hasaanudin
Simpang
Jalan Peta Selatan
Simpang
Jalan Tampak Siring
Simpang Cengkareng, menuju
Jalan Lingkar Luar Barat dan
Jalan Tol Lingkar Luar Jakarta
Simpang
Jalan Dharma Wanita IV
Simpang Casa Jardin Residence (Stasiun Satelit Indosat)
Simpang
Jalan Panjang Raya
Simpang
Jalan Pangeran Tubagus Angke
Simpang Grogol, menuju
Jalan Prof. Dr. Latumenen (utara),
Jalan Kyai Tapa (timur), dan
Jalan Letjen S. Parman (selatan)
Transportasi
= Jalur Bus
=
Transjakarta
Jalan ini juga dilalui oleh Transjakarta Koridor 3 dengan rute Kalideres–Pasar Baru. Halte-halte yang berada di
Jalan ini adalah:
Pesakih
Sumur Bor
Rawa Buaya
Jembatan Baru
Dispenda Samsat Barat
Jembatan Gantung
Taman Kota
Indosiar, terletak di dekat studio Indosiar
Jelambar
Rute bus Transjakarta yang melewati
Jalan ini adalah:
Koridor Rawa Buaya–Pulo Gadung 1
Koridor Kalideres–ASMI
Koridor Kalideres–Pasar Baru
Koridor Kalideres–Gelora Bung Karno
Koridor Lebak Bulus–Harmoni Sentral
Bus Lainnya
Selain Transjakarta, berikut ini adalah rute angkutan umum yang melayani
Jalan Daan Mogot:
Mayasari Bakti AC42A Kalideres-Cileungsi (via
Daan Mogot—Grogol—Slipi—Tol—Tol Cibubur)
Angkot Kalideres-Serpong (via
Daan Mogot—Poris Plawad—Cikokol—Serpong Raya—Muncul)
Angkot Cengkareng-Cikokol (via
Daan Mogot—Poris Plawad—Cikokol)
Angkot Kalideres-Kotabumi
Angkot Kalideres-Cadas
Angkot Cikokol-Dadap (via Jend. Sudirman—Poris Plawad—
Daan Mogot—Halim Perdanakusuma—Husein Sastranegara—Raya Prancis—Villa Taman Bandara)
Lihat juga
Daan Mogot
Jalan Nasional Rute 1
Referensi