Hasil Pencarian:
Artikel: The Forgotten Refugees
Baca di Wikipedia
The
Forgotten Refugees adalah sebuah film dokumenter tahun 2005 yang disutradarai oleh Michael Grynszpan dan diproduseri oleh The David Project dan IsraTV dengan Ralph Avi Goldwasser sebagai produser eksekutif. Film tersebut mengisahkan sejarah komunitas Yahudi Timur Tengah dan Afrika Utara dan nasib mereka dalam menghadapi penindasan-penindasan usai pembentukan Negara Israel modern pada tahun 1948.
Referensi
Pranala luar
The
Forgotten Refugees di IMDb (dalam bahasa Inggris)
Situs web resmi (as archived September 12, 2012)
Film Review by Committee for Accuracy in Middle East Reporting in America Diarsipkan 2017-06-27 di Wayback Machine.
Video: The
Forgotten Refugees film on YouTube
Video: Interview with film director Michael Grynszpan