Katedral Bayeux, juga dikenal dengan nama
Katedral Bunda Maria di
Bayeux (bahasa Prancis: Cathédrale Notre-Dame de
Bayeux) adalah sebuah gereja
Katedral Katolik yang terletak di kota
Bayeux, Normandia, Prancis.
Katedral yang tergolong sebagai monumen bersejarah ini merupakan tempat berkedudukannya Uskup
Bayeux dan Lisieux dan juga pernah menjadi tempat disimpannya Tapestri
Bayeux.
Katedral ini dibangun dengan perpaduan langgam arsitektur Norman dan Romanesque.
Bangunan
Katedral yang berdiri di
Bayeux saat ini dikonsekrasi pada 14 Juli 1077 di hadapan William, Adipati Normandia dan Raja Inggris.
Lihat juga
Keuskupan
Bayeux
Gereja Katolik Roma
Gereja Katolik di Prancis
Daftar
Katedral di Prancis
Pranala luar
Location
Photos
Stained Glass Windows
High-resolution 360° Panoramas and Images of
Bayeux Cathedral | Art Atlas