Hasil Pencarian:
Artikel: Lava Kusa
Baca di Wikipedia
Lava Kusa (juga disebut sebagai
Lava Kusha) adalah sebuah film mitologi Telugu dan Tamil 1963 yang disutradarai oleh C. S. Rao dan Chittajallu Pullayya dan ditulis oleh Samudrala Raghavacharya. Film blockbuster tersebut juga memenangkan Penghargaan Film Nasional untuk Film Fitur Terbaik dalam bahasa Telugu pada tahun tersebut. Film tersebut juga di-alih bahasa-kan dalam bahasa Kannada, dan kemudian dalam bahasa Hindi pada 1974. Film tersebut secara keseluruhan dipegang oleh Geva Color
Pemeran
Kru
Sutradara: C. S. R. Rao dan Chittajallu Pullayya
Penulis: Samudrala Raghavacharya
Produser: Allareddy Shankar Reddy
Perusahaan Produksi: Lalitha Siva Jyoti Pictures
Sinematografi: P. L. Roy
Penyuntingan Film: A. Sanjeevi
Penyutradaraan Seni: T. V. S. Sarma
Koreografi: Vempati Satyam
Lirik: Samudrala Raghavacharya, Kosaraju Raghavaiah dan Vempati Sadasivabrahmam
Sutradara Musik: Ghantasala Venkateswara Rao
Penyanyi playback: Jikki Krishnaveni, J. V. Raghavulu, K. Rani, Madhavapeddi Satyam, P. B. Srinivas, P. Leela, Ghantasala Venkateswara Rao, P. Susheela, Mallik
Soundtrack
Film tersebut berisi 37 lagu dan syair (Padyam), beberapa diantaranya sangat terkenal dan diingat.
Box-office
Film tersebut ditayangkan di 26 pusat penayangan dan berjalan selama 100 hari di seluruh 26 pusat penayangan tersebut.
Penayangan film tersebut berjalan selama 175 hari di 16 pusat penayangan, dengan keuntungan sejumlah lebih dari ₹ 10 juta.
Penghargaan
Penghargaan Film Nasional untuk Film Fitur Terbaik dalam bahasa Telugu
Penghargaan Rashtrapati- akting terbaik N. T. Rama Rao dan Tadepalli Lakshmi Kanta Rao.
Referensi
Pranala luar
Lava Kusa di IMDb (dalam bahasa Inggris)
lava kusa